Ogah Teken Kontrak Baru, Mohamed Salah Mantap Tinggalkan Liverpool?
Ari Prayoga | 19 Maret 2022 10:55
Bola.net - Bintang Liverpool, Mohamed Salah dikabarkan enggan meneken kontrak baru dan mantap untuk meninggalkan Anfield pada musim panas mendatang.
Seperti diberitakan sebelumnya, belakangan ini masa depan Salah di Liverpool tengah menjadi sorotan menyusul kabar penolakan The Reds atas permintaan gaji baru Salah.
Kontrak Salah sendiri akan berakhir pada musim panas 2023 mendatang. Jika negosiasi kontrak baru terus-menerus buntu, maka Salah pun bisa saja akan dijual pada musim panas nanti.
Rencana Mohamed Salah
Kini seperti dilansir Sport, Salah tak memiliki keinginan untuk menyepakati kontrak baru dengan Liverpool dan siap hengkang pada musim panas ini jika ada tawaran yang menarik.
Salah diklaim sangat tertarik dengan prospek pindah ke Barcelona. Namun, banderol 100 juta euro yang disematkan Liverpool bisa jadi akan menghalangi kepindahan Salah ke Catalan.
Barcelona memang menjadi salah satu klub yang sangat tertarik untuk meminang Salah jika memang meninggalkan Liverpool. Selain Barca, PSG kabarnya juga kepincut dengan pemain 29 tahun tersebut.
Buat Apa Pindah?
Sementara itu, eks pemain Liverpool, Enrique menilai bahwa Salah akan menyesal di kemudian hari jika ia memutuskan untuk pergi dari Liverpool. Hal yang sama sudah terjadi pada Giorginio Wijnaldum.
“Ke mana dia akan pergi? Ke Real Madrid, PSG… klub-klub seperti itu,” tambah Enrique.
“Ya, mereka akan membayar Anda lebih banyak, tetapi apakah Anda akan bahagia seperti saat berada di Liverpool? Anda adalah seorang pahlawan. Anda adalah legenda. Jika Anda bertahan di klub, Anda mungkin bisa menjadi pemain terbesar yang pernah ada untuk klub, jika dia terus menunjukkan performa seperti ini,"
“Akan menjadi kesalahan besar dari kedua belah pihak [jika dia pergi].” tegasnya.
Klasemen Premier League
Sumber: Sport
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







