Old Trafford Masih Angker
Editor Bolanet | 16 Maret 2015 10:20
Sejak sekian lama, setiap kali United memimpin di babak pertama, mereka belum pernah menelan kekalahan kandang di pentas liga. Terakhir kali United menelan kekalahan kandang di liga dari situasi serupa (unggul di babak pertama) adalah dengan skor 1-2 melawan Ipswich pada Mei 1984 silam.
Korban teranyar United di Old Trafford adalah Tottenham Hotspur, Minggu (15/3). United unggul 3-0 di babak pertama melalui Marouane Fellaini, Michael Carrick dan Wayne Rooney. Skor 3-0 bertahan hingga peluit panjang dan United pun sukses mengamankan tiga angka.
Tottenham benar-benar tak berdaya. Dalam laga tersebut, Tottenham hanya sanggup menghasilkan lima tembakan dan cuma satu yang tepat sasaran. Shot on target tunggal mereka lewat Harry Kane pun baru hadir pada menit 89 dan bisa dimentahkan oleh David de Gea di bawah mistar.
Kemenangan ini membuat United memiliki 56 poin dari 29 pertandingan di peringkat empat klasemen sementara Premier League 2014/15. Pasukan Louis van Gaal hanya tertinggal satu angka dari Arsenal serta dua dari Manchester City di tangga ketiga dan kedua. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ruben Amorim Bikin Kejutan: Boyong Wonderkid 15 Tahun ke Latihan Tim Utama MU
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 06:24
-
Prediksi Brentford vs Liverpool 26 Oktober 2025
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:59
-
Staf Pelatih Manchester United Anggap Benjamin Sesko Lebih Baik dari Rasmus Hojlund
Liga Inggris 23 Oktober 2025, 23:08
LATEST UPDATE
-
Transfer Joao Mario ke Juventus Berujung Kekecewaan?
Liga Italia 24 Oktober 2025, 10:26
-
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
-
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:08
-
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 24 Oktober 2025, 10:07
-
BGN Klaim MBG Bisa Serap 1,6 Juta Pekerja
News 24 Oktober 2025, 09:39
-
Hasil FP1 Moto2 Malaysia 2025: Jake Dixon dan Albert Arenas Memimpin
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:37
-
Hasil FP1 Moto3 Malaysia 2025: Angel Piqueras Tercepat, Ungguli Jacob Roulstone
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:24
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02
-
Jadwal Lengkap Balapan Formula 1 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:02
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 24 Oktober 2025, 09:00
LATEST EDITORIAL
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






