Origi: Klopp Percaya 100 Persen Pada Kami
Editor Bolanet | 26 Oktober 2016 20:31
Liverpool membekuk Tottenham di babak 16 besar EFL Cup di Anfield, Rabu (26/10). Laga itu sendiri berakhir dengan skor 2-1. Gol The Reds dua-duanya dihasilkan oleh Daniel Sturridge dan gol balasan lawan diciptakan oleh Vincent Janssen melalui titik penalti. The Reds pun kini berhak melaju ke babak perempat final.
Baik Jurgen Klopp maupun Mauricio Pochettino sendiri kemarin sama-sama banyak menurunkan pemain muda dan pemain lapis keduanya. Namun pasukan Klopp tampil sedikit lebih dominan ketimbang Pochettino.
Meski banyak menurunkan pemain muda, namun Origi mengatakan bahwa Klopp sangat yakin para pemain itu akan bisa tampil bagus dan meraih kemenangan.
Kami tahu itu akan menjadi laga yang intensif, tapi saya pikir kami menunjukkan hati yang besar. Ini adalah campuran antara pemain muda dan pemain berpengalaman dan kami mencoba untuk menikmati permainan dan tetap mengontrol permainan, ujarnya para situs resmi The Reds.
Pada awalnya kami harus menemukan satu sama lain, kami juga mengubah formasi, namun pelatih mengatakan kepada kami agar bermain dengan kualitas kami dan bahwa ia percaya 100 persen pada kami, dan kami memiliki banyak kualitas dalam kelompok ini, serunya. [initial]
Baca Juga:
- Origi Optimis Liverpool Bisa Melaju Sampai Final
- Klub Ligue 1 Ingin Selamatkan Karir Mamadou Sakho
- Souness: Arnold Punya Masa Depan Cerah di Liverpool
- Lawreson: Sturridge Tidak Akan Jadi Pilihan Utama Klopp
- Legenda Liverpool Minta Mourinho Lupakan Semua Dendam
- Benteke Tidak Sabar Hadapi Liverpool
- Pochettino: Harusnya Liverpool Dapat Kartu Merah
- Souness Tak Akan Terkejut Andai Sturridge Tetap Jadi Cadangan
- Cetak Dua Gol, Sturridge: Saya Bahagia
- Klopp Senang Dengan Pemain Muda Liverpool
- Klopp Puas Dengan Performa Liverpool Lawan Spurs
- Jurgen Klopp Lempar Pujian Pada Kevin Stewart
- Klopp: Saya Tak Pernah Meragukan Kemampuan Sturridge
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





