Oscar: Latihan Pertama Conte Sangat Taktis
Editor Bolanet | 14 Juli 2016 15:38
Conte mengasuh Chelsea di dua sesi latihan belum lama ini, usai sebelumnya ia mendarat di London pasca mendampingi Italia di Euro 2016. Laporan yang ditulis oleh laman resmi klub mengatakan bahwa sang manajer amat 'vokal' di sesi perdananya.
Dan Oscar lantas memberikan pendapatnya mengenai pelatih anyarnya tersebut.
Saya benar-benar menyukainya dan saya kira tim akan benar-benar banyak berkembang musim ini. Ia sangat jelas mengenai apa yang ia mau dari kami. Ia berbicara dengan semua orang dan juga itu amat taktis, dengan adanya pergerakan yang bagus dari para pemain, tutur Oscar pada Evening Standard.
Saya sudah lama merindukan bermain dan saya senang bisa kembali. Kami semua berlatih keras dan tidak sabar lagi menantikan pra-musim.
Latihan kami berjalan amat keras, karena sudah lama saya tak melakukannya. Namun itulah mengapa ada pra-musim, supaya anda fit untuk menjalani pertandingan yang sebenarnya. [initial]
Baca Juga:
- Laga Perdana, Mourinho Akan Duetkan Smalling dan Jones
- MU Tanyakan Klausul Sanches
- Guardiola Tak Berniat Lepas Zabaleta
- Scout Arsenal: Sejak di Madrid, Higuain Sudah Diincar Wenger
- Aldridge: Ibrahimovic Akan Bagus untuk Pemain Muda MU
- 80 Juta Pounds, Chelsea Segera Bungkus Kante dan Koulibaly
- Barbosa Angkat Bicara Soal Rumor Juventus dan Chelsea
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



