Pardew Marah Besar Gol Tiote Dianulir
Editor Bolanet | 13 Januari 2014 01:44
Jones menganulir gol tersebut karena menganggap Yoan Gouffran yang berada dalam posisi offside melakukan intervensi. Anehnya, 'intervensi' yang dilakukan Gouffran justru adalah dengan bergerak menghindari bola.
Sepakbola adalah bisnis hiburan, Tiote mencetak gol yang tak mungkin diselamatkan oleh Joe Hart. Bola memang melewati banyak pemain tetapi pandangan Hart tidak tertutupi. Saya tak paham mengapa gol itu dianulir, keluh Pardew kepada Sky Sports.
Pardew kemudian menjelaskan bahwa gol itu bersih karena bola tidak menyentuh satu pun pemain sejak ditendang Tiote. Ia juga benar-benar heran wasit Jones menganulirnya.
Wasit membuat keputusan yang salah, dan sayangnya itu adalah kesalahan besar. Dalam laga seperti ini tim kami butuh sedikit keberuntungan. Akan lebih mudah bagi wasit untuk mengesahkan gol itu, saya tak tahu mengapa dia tidak melakukannya, kesal Pardew. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06












