Parlour: Arsenal Bisa Menangkan Premier League
Editor Bolanet | 16 Oktober 2015 07:49
The Gunners membungkam Manchester United 3-0 di Emirates sebelum jeda Internasional, dan kini tengah duduk di peringkat dua klasemen, hanya tertinggal dua angka di belakang Manchester City.
Saya kira hal yang paling penting bagi Arsenal adalah terus berjuang antara bulan Maret hingga April, dan terus masuk dalam bursa juara di bulan-bulan tersebut, jelas Parlour pada Sky Sports.
Dalam beberapa tahun terakhir, mereka sepertinya kerap mengalami penurunan. Pertandingan melawan Manchester United amat penting, mereka bisa bangkit dari Olympiakos. Theo Walcott main bagus di depan, dan ia mendapat persaingan ketat dari Olivier Giroud yang pekan ini mencetak gol di Prancis.
Jadi semua berjalan dengan bagus bagi Wenger, namun kuncinya adalah membuat semua pemain fit. Jika mereka bisa melakukannya, peluang mereka juara musim ini amat bagus. [initial]
Baca Juga:
- Klopp: Saya Cuma Butuh Sturridge dan Origi
- Ini Nasihat Zidane untuk Martial
- Bek PSG Ini Mengaku Korban Provokasi Costa
- 'Chelsea Takkan Kecewa dengan Amelia'
- Keluarga Mourinho Ditimpa Musibah, Abramovic Beri Dukungan
- Pertahanan Keropos, Chelsea Lirik Pilar Roma
- Agen: Valdes Sempat Tolak Tawaran Valencia
(sky/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
LATEST UPDATE
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Arsenal Kalahkan Inter Milan di San Siro, Mikel Merino: Mantap betul!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:16
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




