Parlour: Arsenal Harus Cari Pemain Seperti Matic
Editor Bolanet | 21 Desember 2014 20:22
Gelandang asal Serbia itu didatangkan oleh di awal musim ini. Ia langsung bisa tampil apik bagi skuat besutan Jose Mourinho tersebut. Ia mampu menjadi pelapis yang kokoh bagi para defender The Blues.
Kecemerlangan Matic itu tak lepas dari pengamatan Parlour. Ia pun menyarankan Wenger agar segera membeli pemain yang tipenya mirip dengan Matic.
Mereka (Arsenal) harus memiliki keseimbangan yang tepat. Sah-sah saja memiliki semua pemain hebat ini dan mengatakan, 'akan ada banyak gol hari ini,' namun mereka juga kebobolan terlalu banyak gol, serunya pada acara Weekend Sports Breakfast.
Mereka harus mendatangkan pemain yang tepat dan saya tahu Wenger mencoba untuk memainkan Mathieu Flamini atau Mikel Arteta jika ia fit untuk dimainkan sebagai gelandang bertahan. Namun mereka tak seperti Matic bagi Chelsea yang bisa membentengi lini belakangnya. Itulah hilang dari skuat tersebut saat ini, pungkas Parlour. [initial]
Baca Juga:
- Hoddle: Lini Serang Arsenal Bakal Sebuas Liverpool
- Rodgers: Kritik Pada Wenger Itu Memalukan!
- Pedro Tolak Arsenal
- 'Arsenal Pantas Khawatir Dengan Raheem Sterling'
- 'Arsenal Butuh Bek Tengah Baru'
- Wenger: Arsenal Punya Uang, Kami Akan Belanja
- Wenger: Saya Pikir Sanchez Bakal ke Liverpool
- Wenger Khawatir Ramsey Absen di Periode Sibuk
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





