Pato Ungkap Tolak Tawaran MU Saat Deadline Day
Editor Bolanet | 25 September 2015 03:02
Penyerang 26 tahun ini sempat dikaitkan dengan klub Premier League selama jendela transfer musim panas kemarin, termasuk Tottenham, Arsenal, dan Sunderland. Tapi ternyata MU juga ikut melirik Pato meskipun tak terungkap di media.
Saya tak akan berbohong. Dua jam sebelum bursa transfer ditutup saya mendapat tawaran bagus dari Manchester United, kata Pato seperti dilansir Daily Mirror.
Saya mengharapkannya, tapi setelah itu beginilah kenyataannya, sambungnya.
Saat ini, Pato masih terikat kontrak dengan Corinthians setelah meninggalkan Milan pada 2012 lalu. Ia dipinjamkan di Sao Paulo dan ingin bertahan hingga akhir tahun ini.
Fokus saya di sini. Saya ingin bertahan, ujarnya. [initial]
Baca Juga:
- Mark Lawrenson: 10 Hari ke Depan Tentukan Nasib Rodgers
- Murphy Minta Liverpool Bersabar Pada Rodgers Sampai Natal
- Murphy Sebut Rodgers Jadi Korban Kebijakan Transfer Liverpool
- Ranieri: Sanchez Kiper dan Cech Striker, Arsenal Tetap Hebat
- Klopp Tertarik Melatih di Premier League
- Tak Becus Beli Pemain, Rodgers Dikritik Legenda Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Drawing Putaran Keempat Piala FA 2025/2026
Liga Inggris 12 Januari 2026, 05:17
-
Man of the Match Man Utd vs Brighton: Brajan Gruda
Liga Inggris 12 Januari 2026, 04:30
-
Hasil Man Utd vs Brighton: Welbeck Cetak Gol Lagi, MU Tersingkir dari Piala FA
Liga Inggris 12 Januari 2026, 01:56
LATEST UPDATE
-
Cerita Setelah Man City Menang 10-1: The Citizens Memang Butuh Antoine Semenyo
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:11
-
Liam Rosenior Minta Pemain Chelsea Tampil Lebih Galak
Liga Inggris 12 Januari 2026, 09:00
-
Real Madrid Dibungkam Barca, Alonso: Kami Kecewa, Tapi Sangat Bangga!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 08:26
-
Rencana B Juventus Bikin Kaget, Nama Anak Legenda Milan Masuk Daftar Belanja
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:39
-
Lewati 3 Bulan Berat, Vinicius Akhiri Puasa Gol di Final Supercopa de Espana!
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 07:00
-
Inter Milan Siap Bajak Dusan Vlahovic dari Juventus, AC Milan Terancam Kena Tikung!
Liga Italia 12 Januari 2026, 07:00
-
Vinicius Ditarik Keluar di Final Supercopa, Xabi Alonso Beri Penjelasan
Liga Spanyol 12 Januari 2026, 06:53
-
Bukan Hanya Masalah Mental, Ini Peringatan Fletcher untuk Calon Pelatih Baru MU
Liga Inggris 12 Januari 2026, 06:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52








