Pelatih Kulit Hitam Disisihkan, FIFA Soroti Liga Inggris
Editor Bolanet | 29 Oktober 2013 05:05
Sejauh ini, setelah Chris Kiwomya pergi dari Notts County, praktis hanya ada tiga pelatih berkulit hitam di 92 klub yang ada du Liga Inggris. Yaitu Chris Hughton, Paul Ince, dan Chris Powell.
Setelah bertemu dengan beberapa pemain, Webb yakin bahwa akan ada tindakan lebih untuk membantu pelatih non kulit putih menjadi manajer sebuah klub.
Sepakbola Inggris harus mencerminkan masyarakat dan komunitas. Namun yang terjadi tidak seperti itu, kata Webb kepada BBC.
Saya mengerti bahwa lebih dari 30 persen dari liga terdiri dari orang-orang keturunan Afrika dan lebih dari 71 kebangsaan yang berbeda yang bermain di Premier League. Namun itu tidak mencerminkan apapun. Justru mereka tidak mendapatkan kesempatan. Banyak dari mereka menjadi sangat demoralisasi dan ini adalah masalah. Tentu saja kami berharap FA akan mengambil tindakan, tambahnya. (soc/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06










