Pelatih Meksiko Desak Dos Santos Tinggalkan Spurs
Editor Bolanet | 30 Juli 2012 12:52
Dos Santos memborong dua gol kala Meksiko membungkam Gabon 2-0 di Grup B Olimpiade. Dan Tena yakin pemainnya itu bakal memberi pengaruh lebih besar andai tampil reguler di level klub.
Ia jelas butuh menemukan ritmenya. Ia punya potensi dan akan lebih baik jika ia memiliki ritme itu di level klub. Sayangnya ia tak banyak tampil di Tottenham. Akan lebih baik jika ia lebih banyak bermain di level klub, maka ia bisa memberi lebih banyak untuk Meksiko, ucapnya.
Pemain berusia 23 tahun itu didatangkan Spurs dari empat tahun lalu. Tapi ia jarang jadi pilihan utama di White Hart Lane. Akibatnya Dos Santos pun harus mencicipi masa peminjaman mulai Ipswich Town, hingga Racing Santander.
Dos Santos punya setahun lagi tersisa dalam kontraknya di London. Ia baru-baru ini mengungkapkan hasratnya kembali ke Spanyol musim panas mendatang. Tak ayal komentarnya itu menyulut kegusaran manajer baru Spurs, Andre Villas-Boas. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
-
Prediksi Tottenham vs Sunderland 4 Januari 2026
Liga Inggris 4 Januari 2026, 14:31
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26












