Pellegrini: Hadapi Southampton, Semangat Pemain City Tinggi
Editor Bolanet | 29 November 2014 05:37
The Citizens akan berkunjung ke markas Soton dalam lanjutan kompetisi Premier League, Sabtu (29/11) malam. Jelang lawatannya ke St Mary's Stadium, City memang punya modal berharga setelah mengalahkan Bayern Munich dengan skor 3-2 dalam ajang Liga Champions.
Semangat tim tinggi. Para pemain menilai bahwa mereka membuang banyak kesempatan dalam beberapa pekan terakhir. Tapi, kemenangan lawan Swansea dan Bayern membawa kami kembali ke jalur benar, ungkap Pellegrini di situs resmi klub.
Kami tak bisa mengeluh tentang semangat tim. Kami tertinggal lebih dulu saat melawan Swansea dan mencetak dua gol untuk menang – sama halnya kala melawan Bayern.”
City sendiri saat ini berada di posisi ketiga di klasemen sementara dengan torehan 24 poin. Sedangkan Soton berada satu strip di atasnya setelah mengumpulkan 26 poin.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









