Pellegrini Sebut Enam Tim Siap Rebut Gelar Premier League
Editor Bolanet | 13 Agustus 2014 16:39
Menurut Pellegrini, ada setidaknya lima atau enam tim yang akan menjadi pesaing mereka untuk mempertahankan gelar yang mereka raih musim lalu. Karena itu menurutnya, The Citizens wajib berjuang sejak awal dan melangkah dengan cara yang tepat demi gelar.
Ini merupakan tantangan besar karena di Premier League, anda memiliki lima atau enam tim dengan skuat yang sangat kuat, ujarnya.
Semua tim itu ingin memenangkan gelar, jadi itulah sebabnya sangat penting bagi kami untuk tetap hidup seperti apa yang kami lakukan tahun ini. Bila kami ingin memenangkan gelar, kami harus berjuang mulai awal hingga akhir, tandasnya.
Manchester City akan mengawali kampanye musim depan melawan Newcastle United akhir pekan ini. (sm/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








