Pemain Everton Diklaim Bisa Matikan Hazard
Asad Arifin | 1 Mei 2017 04:29
Bola.net - - Meski kalah dengan skor 3-0 atas , Ronald Koeman mengaku cukup puas dengan kinerja tim asuhannya, . Bahkan, Koeman memberikan pujian kepada Idrissa Gueye yang dinilai bisa mematikan Eden Hazard.
Gueye memang tampil cukup apik saat diserahi tugas untuk mengawal ketat Hazard. Kinerja pemain asal Senegal ini nampak jelas sepanjang babak pertama. Gueye membuat Hazard tidak punya cukup ruang untuk mengkreasi serangan.
Gueye melakukan tugasnya dengan baik. Sangat sulit untuk bisa menjaga pemain seperti Hazard. Saya rasa kami bisa mengendalikannya, dia agresif dan kami menghentikan kekuatan Chelsea. Penampilan luar biasa dari Gueye, puji Koeman.
Namun, sukses Gueye tidak berlanjut di babak kedua. Meski ia masih mampu membatasi gerak Hazard, namun Chelsea tetap bisa mencetak tiga gol di paruh kedua. Tiga gol The Blues dicetak oleh Pedro, Gary Cahill dan Willian.
Gol Cahill dicetak setelah ia memanfaatkan tendangan bebas yang dilepas oleh Hazrad.
Terkait tiga gol yang bersarang ke gawang Everton, Koeman berdalih bahwa itu terjadi bukan karena permainan buruk timnya. Pelatih asal Belanda menilai bahwa Chelsea memang punya kualitas untuk mencetak gol saat mendapatkan sedikit saja ruang.
Kami sedikit tidak beruntung. Kami membuat beberapa kesalahan dalam penguasaan bola dan membuat mereka berbahaya. Saya rasa kami tampil apik hingga kedudukan 1-0. Setelah itu, saat mereka mendapat ruang, mereka adalah tim yang bisa membunuh permainan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






