Pemainnya Terancam Gagal ke Piala Dunia, Wenger Ogah Beri Solusi
Rero Rivaldi | 8 Desember 2017 09:00
Bola.net - - Manajer , Arsene Wenger, menutup kemungkinan menjual para pemainnya di Januari demi menjaga kans mereka bermain di Piala Dunia.
Sejumlah penggawa Gunners bisa dicoret dari skuat tim nasional mereka jelang Rusia 2018 jika tak segera mendapat kans main reguler.
Jack Wilshere, Theo Walcott, dan Olivier Giroud merupakan beberapa pemain yang tengah membutuhkan menit bermain demi menjaga peluang bermain di turnamen antarbangsa tahun depan.
Namun Wenger menegaskan bahwa ia takkan membiarkan kepentingan individu menjadi faktor penentu kebijakan transfernya di klub.
Saya ingin mempertahankan skuat. Kami sudah memastikan diri lolos ke babak berikutnya di Liga Europa dan itu artinya kami takkan merampingkan skuat, tutur Wenger di Goal International.
Kami masih bermain di Piala Liga. Piala FA belum bergulir, Liga Europa akan dimainkan lagi nanti, kami juga masih harus turun di Premier League dan berupaya finish di empat besar. Anda tak ingin tim jadi lebih lemah.
Saya harus mempertimbangkan kepentingan para pemain, namun kepentingan klub akan terus jadi faktor dominan. Saya tidak boleh terlalu berat ke kepentingan tim nasional.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kata Roberto De Zerbi Soal Jadi Manajer Manchester United: Gossip Doang Itu Mah!
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:40
-
Kabar Baik Juventus! MU Mundur dari Perburuan Jasa Jean-Philippe Mateta
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:36
-
Berubah Pikiran, Fabrizio Romano Pastikan Pemain MU ini Tidak Jadi Pindah
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:28
-
Manchester United Siapkan Dana Belanja untuk Boyong Ruben Neves di Januari 2026
Liga Inggris 22 Januari 2026, 15:57
LATEST UPDATE
-
Kebiasaan Nyentrik Hugo Ekitike: Hobi Gonta-ganti Gaya Rambut di Liverpool
Liga Champions 23 Januari 2026, 04:59
-
Juventus Memang Sempat Kesulitan Menghadapi Benfica
Liga Champions 23 Januari 2026, 03:29
-
AC Milan Cari Pesaing Saelemaekers, Nama Eks Bek Arsenal Ini Muncul ke Permukaan
Liga Italia 23 Januari 2026, 02:59
-
Gagal Gaet Marc Guehi, Liverpool Alihkan Target ke Bek Cepat Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 02:00
-
Selamanya Setan Merah! Casemiro Ucap Salam Perpisahan untuk Man United
Liga Inggris 23 Januari 2026, 01:05
-
Juventus di Hati Kenan Yildiz, Ikatan Kuat dengan Pelatih dan Suporter
Liga Italia 23 Januari 2026, 01:00
-
Tchau! Manchester United Resmi Umumkan Casemiro Akan Hengkang dari Old Trafford
Liga Inggris 23 Januari 2026, 00:38
-
Direktur Juventus Mendarat di Istanbul untuk Negosiasi Transfer Striker Fenerbahce
Liga Italia 23 Januari 2026, 00:36
-
2 Kunci PSIM Bersaing di Papan Atas BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 22 Januari 2026, 20:36
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





