Penalti Ajaib Messi Buat MU Jadi Bahan Olokan di Dunia Maya
Editor Bolanet | 16 Februari 2016 10:51
Hal tersebut bermula dari tweet kocak yang dibuat oleh seseorang bernama John Ashton. Tak lama usai Messi mengeksekusi penalti dengan cara memberi assist pada Luis Suarez, ia menggunakan akun @thedoveman1982 miliknya dan menulis:
Jika United mencoba penalti tersebut, Rooney akan mengoper pada Martial, yang kemudian mengopernya lagi ke Carrick, kemudian ke Smalling, dan kembali ke De Gea.
Sontak, tweet ini mendapat reaksi luar biasa dari para penggemar sepakbola dunia, karena seolah menjadi sindiran yang menohok terhadap gaya bermain United di bawah arahan Louis van Gaal, yang selama ini memang dinilai terlalu defensif.
Ditambah lagi, United sebenarnya juga tengah berduka usai mereka menelan kekalahan mengejutkan dengan skor 1-2 dari di Premier League pekan lalu.
Bagaimana menurut kalian Bolaneters? [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




