Peringatan Benfica untuk MU: 120 Juta Euro atau Tidak Ada Joao Neves!
Serafin Unus Pasi | 14 Juni 2024 06:40
Bola.net - Sebuah peringatan dilemparkan Benfica kepada Manchester United. As Aguias ogah melepaskan Joao Neves ke Manchester United jika mereka tidak diberi uang sebesar 120 juta Euro.
Neves adalah salah satu berlian di skuat Benfica saat ini. Di usianya yang masih muda, ia sudah tampil apik dan konsisten di lini tengah mereka.
Performa apik Neves ini membuat Manchester United kesengsem. Setan Merah dilaporkan ingin menjadikannya pengganti Casemiro di lini tengah mereka.
Record melaporkan bahwa Manchester United tidak akan muda untuk mendapatkan jasa Neves. Karena Benfica ogah menurunkan harga jual sang gelandang.
Simak informasi selengkapnya di bawah ini.
120 Juta Euro Pas

Menurut laporan tersebut, Benfica sudah mengingatkan MU bahwa Joao Neves hanya akan mereka lepas di angka 120 juta Euro.
Mereka menilai Neves adalah salah satu gelandang muda terbaik di dunia. Jadi harga 120 juta Euro itu layak disematkan padanya.
Jika MU menawar di bawah angka 120 juta Euro, maka Benfica akan menolaknya secara otomatis.
Tidak Keburu Dijual

Menurut laporan yang sama, Benfica juga tidak keburu untuk menjual Neves di musim panas ini.
Mereka masih ingin menggunakan tenaga sang pemuda. Karena memang Neves memberikan dampak yang besar bagi skuat Benfica di musim lalu.
Jika MU tidak memenuhi permintaan mereka, Benfica dengan senang hati akan mempertahankan Neves untuk satu musim lagi di Estadio da Luz.
Tawaran Pertama Ditolak

Menurut kabar yang beredar, MU sudah mengajukan tawaran pertama mereka untuk Neves.
Namun tawaran itu ditolak mentah-mentah oleh raksasa Portugal itu karena nilainya hanya mencapai 60 juta Euro alias setengah dari harga yang diinginkan Benfica.
Klasemen Premier League
(Record)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







