'Permainan Balotelli Meningkat Sejak Lawan Real Madrid'
Editor Bolanet | 5 November 2014 01:04
Pemain berusia 24 tahun itu kerap menuai kriitik lantaran performanya tidak sesuai yang diharapkan sejak didatangkan dari AC Milan. Terlebih Balotelli kembali membuat kontroversi dengan bertukar jersey dengan bek Madrid ketika turun minum.
Semenjak itu McAteer melihat ada perubahan dalam diri Balotelli dari segi permainan. Ia pun semakin yakin bila Daniel Sturridge sudah kembali akan banyak menguntungkan Balotelli.
Mario Balotelli bermain dengan cara yang sama, di mana pun dia berada. Saya rasa Mario bukan pemalas atau tak ingin bergeser dari posisinya, itu hanyalah bagaimana cara dia bermain, ucapnya kepada talkSPORT.
Terjadi peningkatan (dalam diri Mario) sejak pertandingan Real Madrid. Saya melihat dia berlari-lari. Dia striker yang perlu bermain dengan tandem di depan, dia membutuhkan Sturridge saat di depan.[initial]
Baca Juga:
- Madrid Bertemu Liverpool, Alonso Pendam Sesal
- Ingin Kalahkan Liverpool, Arbeloa Tuntut Madrid Tetap Kerja Keras
- Lawan Compang-Camping, Arbeloa Pantang Remehkan Liverpool
- Aldridge Minta Rodgers Segera Memadukan Pemain Barunya
- Arbeloa Akui Tetap Simpan Liverpool di Hati
- Masih Diterima Fans Liverpool, Arbeloa Merasa Emosional
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Sesumbar Alvaro Arbeloa: Real Madrid Favorit Juara Liga Champions Musim 2025/2026!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:29
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









