Persebaya United Pasti Main di Stadion GBT
Editor Bolanet | 18 September 2015 09:19
Sesuai dengan hasil drawing yang dilakukan di Jakarta akhir pekan lalu, Persebaya United yang menjadi runner up Grup A, harus bertemu dengan juara Grup B yakni Sriwijaya FC. Menjadi runner up juga membuat Persebaya United bertindak sebagai tuan rumah di leg pertama.
Kami akan bermain di Stadion GBT. Surat-surat sudah kami urus. Kami berharap semua proses pengurusan izin berjalan lancar, tutur sekretaris tim Persebaya United, Rahmad Sumanjaya. Sebelumnya, sempat muncul rencana untuk memindahkan homebase ke Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali.
Namun rencana ini buyar setelah tercium awak media dan mendapat ancaman boikot dari Bonek. Tim Persebaya United sendiri sudah mulai beradaptasi dengan venue pertandingan. Kamis (17/9) kemarin sore, pasukan arahan Ibnu Grahan sudah mulai berlatih di stadion yang lokasinya berbatasan dengan Kota Gresik tersebut.
Kami berlatih disana agar anak-anak beradaptasi kembali dengan lapangan Bung Tomo. Ya macam jajal lapangan sebelum pertandingan, jelas Ibnu Grahan.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04