Piazon Hanya Ingin Dipinjamkan ke Klub Inggris
Editor Bolanet | 26 Juli 2013 14:08
Sejak bergabung tahun 2011, pemain berusia 19 tahun ini hanya tampil sebanyak tiga pertandingan bersama Chelsea. Piazon sendiri tidak keberatan untuk bermain bagi klub lain musim depan, namun dia hanya ingin bermain di Premier League.
Penting bagi saya untuk bertahan di Inggris dan membiasakan diri dengan kompetisi di mana Chelsea bertanding. Sepakbola Inggris sangat berbeda dengan Spanyol, ungkap Piazon seperti dilansir Daily Mail.
Piazon menghabiskan separuh musim lalu dengan status pinjaman di Malaga, dan telah direkomendasikan oleh Jose Mourinho untuk mencari pengalaman di klub lain musim depan mengingat sengitnya persaingan di tim utama The Blues.
Saya harus terus bekerja keras dan percaya diri. Banyak hal yang bisa terjadi, saya telah mempersiapkan diri untuk situasi apapun. Dipinjamkan adalah keputusan yang baik bagi diri saya sendiri.
Lebih lanjut, eks penggawa Sao Paulo ini menyatakan ambisi jangka panjangnya untuk menjadi pemain inti Chelsea.
Saya masih sangat muda dan datang dari Brasil untuk bermain bagi Chelsea. Tentu saja saya memahami pentingnya dipinjamkan, namun saya ingin bermain bagi klub ini.
Akan sangat bagus bagi masa depan saya untuk bermain di Inggris musim ini, saya harus menemukan klub yang tepat sebelum kompetisi bergulir, tutup Piazon. [initial] (dym/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









