Pochettino: Chelsea Dalam Tekanan Menang di Old Trafford
Rero Rivaldi | 16 April 2017 06:00
Bola.net - - Bos , Mauricio Pochettino, berharap Manchester United bisa menang atas untuk membantu timnya malam nanti.
Spurs mampu memangkas jarak dengan sang pemimpin klasemen sementara dengan kemenangan atas Bournemouth semalam. Tim asuhan Poch menggilas klub asuhan Eddie Howe empat gol tanpa balas.
Chelsea bisa mengembalikan keunggulan tujuh angka di puncak klasemen jika mereka menang atas United malam nanti. Namun Pochettino mengatakan tekanan kini ada di The Blues.
Amat penting bagi kami untuk meraih tiga angka. Sekarang tekanan ada di Chelsea untuk menang di Old Trafford. Besok akan jadi laga yang sulit untuk mereka, namun masih ada banyak pertandingan tersisa, tutur Pochettino menurut Express.
Akan fantastis jika usai laga besok berakhir jarak poinnya tetap empat. Jika mereka kehilangan poin besok itu akan fantastis, namun mereka masih jadi favorit juara Premier League.
Kembali berjuang di empat besar untuk dua musim beruntun amat fantastis untuk para pemain dan klub ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







