Pochettino: Liverpool Salah Satu Kandidat Juara Liga
Editor Bolanet | 25 Oktober 2016 17:15
Pernyataan tersebut terlontar dari mulut manajer asal Argentina tersebut jelang bentrokan antara timnya dengan pasukan Jurgen Klopp di babak 16 besar EFL Cup. Pochettino sendiri tahu betul kekuatan The Reds karena dalam tiga laga terakhir melawan mereka Spurs selalu gagal meraih kemenangan dan hanya meraih hasil imbang.
Pochettino pun tak ragu untuk memuji kekuatan amunisi klub Merseyside tersebut meskipun amunisi timnya juga tak kalah bagusnya. Ia juga menyebut Philippe Coutinho sebagai salah satu kandidat juara liga musim ini.
Mereka memiliki salah satu skuat terbaik - jika tidak skuad yang terbaik - di Premier League, ujar Pochettino seperti dikutop London Evening Standard.
Setelah musim panas mereka telah meningkatkan kualitas timnya dengan merekrut para pemain yang sangat bagus dan menginvestasikan banyak uang. Dalam cara mereka bermain, mereka sangat agresif. Liverpool adalah salah satu kandidat untuk memenangkan gelar juara, serunya. [initial]
Baca Juga:
- Galeri: Nominasi Ballon d'Or 2016 Didominasi Real Madrid
- Klopp Pastikan Sakho Tidak Main Kontra Tottenham
- Tottenham Coba Cara Lain untuk Datangkan Isco
- Pochettino Akui Liverpool Lawan Yang Sulit
- Kontra Liverpool, Spurs Konfirmasi Mainkan Vorm
- Inter Lepas Brozovic, Tottenham dan Chelsea Menanti
- Lawan Tottenham, Klopp Akan Mainkan Mignolet
- Ings Starter Kontra Tottenham?
- Prediksi Liverpool vs Tottenham Hotspur 26 Oktober 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
-
Anfield Mulai Hilang Kesabaran: Arne Slot Dikecam Usai Liverpool Ditahan Burnley
Liga Inggris 19 Januari 2026, 13:57
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 17-20 Januari 2026
Liga Inggris 19 Januari 2026, 08:50
-
Peringatan Keras Virgil van Dijk soal Kebiasaan Liverpool Bermain Ceroboh
Liga Inggris 19 Januari 2026, 06:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








