Pochettino: Mourinho Butuh Waktu di MU
Rero Rivaldi | 17 November 2016 10:50
Bola.net - - Manajer Manchester United yang tengah berada di bawah tekanan, Jose Mourinho, disebut masih butuh banyak waktu untuk bisa menerapkan semua idenya di klub, menurut Mauricio Pochettino.
Mourinho menjalani start sulit di United, yang tengah duduk di peringkat enam klasemen sementara dan tertinggal delapan angka dari Liverpool, menjelang laga lawan Arsenal di akhir pekan.
Bos Portugal, yang juga sempat menelan kekalahan di Liga Europa di tangan Fenerbahce, sempat mengkritik para pemainnya dan juga FA. Namun Pochettino merasa bahwa sang manajer layak mendapatkan kesempatan untuk membuktikan kemampuannya.
Jelas bahwa ketika anda ada di klub hebat, seperti saya di Tottenham, tekanannya selalu besar. Dan akan selalu ada suara sumbang ketika hasil yang anda raih tidak seperti yang diharapkan semua orang, tutur Pochettino di ESPN.
Ketika ada proyek baru dimulai, itu membutuhkan waktu. Dan dalam kasus ini, meski Jose merupakan salah satu manajer terbaik dunia, dia juga membutuhkan lebih banyak waktu untuk menerapkan idenya dan tim bisa bermain seperti yang ia inginkan. Masih terlalu awal untuk memberikan penilaian, terkait dengan apa yang terjadi dengan tim hingga kini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jose Mourinho Kagum Newcastle Bisa Pulih Cepat Usai Ditinggal Alexander Isak
Liga Champions 21 Oktober 2025, 22:50 -
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04