Podolski Girang Berhadapan Dengan Buffon
Editor Bolanet | 8 Januari 2015 18:32
Podolski memang baru saja bergabung bersama Nerazzuri dengan status pinjaman dari sampai akhir musim ini. Pemain asal Jerman itu menjalani debutnya kala bertemu Bianconeri di Juventus Stadium.
Laga itu sendiri berakhir dengan kedudukan sama kuat 1-1. Carlos Tevez sebenarnya berhasil membawa timnya unggul terlebih dahulu. Namun La Beneamata bangkit dari ketinggalan setelah Mauro Icardi mencetak gol penyeimbang.
Usai laga Podolski mengungkapkan kegirangannya berjumpa dengan sang kiper dengan memposting foto dirinya bersama Buffon di halaman Instagram resminya. Pemain berusia 29 tahun itu menunjukkan kekagumannya kepada Buffon sejak kedua pemain itu berhadapan di Piala Dunia 2006 di Jerman.
Sebagai pemain Anda selalu ingin menguji diri melawan yang terbaik, dan selalu menyenangkan untuk bermain melawan Buffon! Seorang pria & teman yang hebat sejak '06,” tulis Podolski.
(inst/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Arsenal Tak Terbendung, Inter Terpuruk di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:24
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













