Podolski Isyaratkan Kembali ke Cologne
Editor Bolanet | 18 Juli 2014 04:36
Penyerang asal Jerman itu didatangkan oleh Arsenal ke Emirates Stadium pada tahun 2012 lalu dari FC Koln. Saat ini, ia masih terikat kontrak dengan The Gunners hingga tahun 2016 mendatang.
Akan tetapi, usai mengantarkan Jerman menjadi juara Piala Dunia 2014 lalu, pemain berusia 29 tahun tersebut tiba-tiba memberikan isyarat untuk keluar dari Arsenal.
Hanya gabung kembali dengan Cologne yang bisa lebih terasa luar biasa dari hal ini (memenangkan Piala Dunia). Namun, saya harusnya tak berceloteh terlalu banyak karena saya bisa kesulitan nanti, ujarnya seperti dikutip surat kabar asal Cologne, Koelnische Rundschau. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Mantan Kapten United Resmi ke QPR
- Afellay Terlalu Mahal Untuk Feyenoord
- Spurs Siaga Pantau Pirlo
- Van Gaal Tak Akan Buru-buru Belanja Pemain
- Agen Pastikan Xabi Alonso Bertahan
- Newcastle Rekrut Pemain Prancis Lagi
- Agger: Kepergian Suarez Adalah Hal Wajar di Sepakbola
- Louis van Gaal Bakal Depak Tujuh Pemain United?
- Agen: Tak Ada Kesepakatan Antara Khedira dan Arsenal
- 400 Miliar, Iming-iming Terakhir Liverpool Untuk Boyong Moreno
- Uber Lavezzi, Galatasaray Relakan Sneijder ke United?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Siapa Mampu Hentikan Arsenal di Liga Champions Musim Ini?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:10
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









