Raja Assist Premier League 2023/2024: Bukan Pemain Man City atau Arsenal!
Serafin Unus Pasi | 20 Mei 2024 00:27
Bola.net - Premier League musim 2023/2024 telah selesai digulirkan. Siapa yang jadi raja assist untuk musim ini?
Setelah 10 bulan digelar, Premier League 2023/2024 telah selesai digulirkan. Sang juara bertahan, Manchester City kembali dinobatkan sebagai kampiun kasta tertinggi sepak bola Inggris ini.
Keberhasilan City menjadi juara juga disokong oleh performa apik para pemain mereka. Sebut saja Erling Haaland yang berhasil menjadi top skor EPL 2023/2024 dengan raihan 27 gol di musim ini.
Di musim lalu, Kevin De Bruyne berhasil menjadi raja assist EPL. Namun di musim 2023/2024 ini apakah gelandang asal Belgia itu gagal mempertahankan gelar tersebut.
Lantas siapa yang menjadi raja assist EPL 2023/2024? Simak di bawah ini.
Raja Assist EPL 2023/2024

Biasanya raja assist di EPL berposisi sebagai gelandang atau pemain sayap. Namun di musim 2023/2024 ini ada sedikit anomali.
Seorang striker resmi menjadi raja assist. Ia adalah bomber Aston Villa, Ollie Watkins.
Watkins tercatat mengemas 13 assist sepanjang musim ini. Ia berhasil unggul atas Cole Palmer yang berada di peringkat kedua dengan selisih dua assist saja.
De Bruyne di Peringkat Tiga

De Bruyne yang dikenal sebagai raja assist EPL harus puas turun ke peringkat ketiga daftar raja assist EPL musim ini.
Sang gelandang mengemas 10 assist di musim ini. Ia terpaut tiga assist dari Watkins.
Namun De Bruyne sendiri layak mendapatkan pujian. Pasalnya sang gelandang sempat absen cukup lama dan ia baru comeback pada awal Januari 2024 kemarin. Hanya dalam lima bulan, ia mampu mengemas 10 assist.
Pembuat Assist Terbanyak di EPL 2023/2024

13 Assist - Ollie Watkins (Aston Villa)
11 Assist - Cole Palmer (Chelseas)
10 Assist - Kevin De Bruyne (Man City), Morgan Gibbs-White (Nottingham Forest), Anthony Gordon (Newcastle), Pascal Gross (Brighton), Brennan Johnson (Tottenham), Mohamed Salah (Liverpool), Son Heung-Min (Tottenham), Kieran Trippier (Newcastle), Martin Odegaard (Arsenal)
9 Assist - Julian Alvarez (Man City), Leon Bailey (Aston Villa), Anthony Elanga (Nottingham Forest), Rodri (Man City), Pedro Neto (Wolverhampton), James Maddison (Tottenham), Bernardo Silva (Man City), Bukayo Saka (Arsenal)
8 Assist - Bruno Fernandes (Man United), Moussa Diaby (Aston Villa), Jeremy Doku (Man City), Alfie Doughty (Luton Town), Phil Foden (Man City), Bruno Guimaraes (Newcastle), Darwin Nunez (Liverpool), Declan Rice (Arsenal)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








