Ramirez Tolak Tawaran Tottenham
Editor Bolanet | 14 Agustus 2012 16:35
Hal itu diungkapkan sang agen, Oscar Betancourt. Menurut perwakilan Ramirez, Spurs saat ini adalah satu-satunya klub yang sudah membuat penawaran kongkrit kepada pemain internasional tersebut.
Meskipun memutuskan untuk menolak tawaran tersebut, namun Oscar masih tetap membiarkan pintu penawaran terbuka, dan berharap penjualan Luka Modric ke Real Madrid bisa membantu Spurs secara finansial.
Satu-satunya penawaran resmi hanya dari Tottenham, yang menawar sebesar 16 juta euro, ungkap Oscar.
Namun kesepakatan tidak berjalan lancar karena Spurs menawarkan gaji yang terlalu rendah untuk sang pemain dan jika gaji tetap tidak ada peningkatan, maka ia akan bertahan di Bologna.
Tottenham dapat menaikkan tawaran jika mereka menjual Modric dan dalam kasus itu kesepakatan bisa saja tercapai. Jika tidak, maka Ramirez akan bertahan beberapa tahun lagi di Bologna. Kami juga berbicara dengan , namun belum ada kelanjutan. (cmc/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conor Gallagher Kembali ke London, Perkuat Lini Tengah Tottenham
Liga Inggris 15 Januari 2026, 06:52
-
Abaikan MU, Conor Gallagher Bakal Gabung ke Klub Premier League Ini
Liga Inggris 13 Januari 2026, 14:56
-
Prediksi Tottenham vs Aston Villa 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 07:00
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
LATEST UPDATE
-
Dari Cemooh ke Pesta Gol: Malam Kebangkitan Real Madrid di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:47
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Arsenal yang Bernyali Besar di Markas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:09
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:58

-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Gagal Menang Lawan 10 Pemain, Conte Minta Napoli Rasakan Sakitnya Kegagalan
Liga Italia 21 Januari 2026, 08:48
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






