Ranieri: Klub-klub Besar Takut Leicester City
Editor Bolanet | 5 Maret 2016 17:00
Perwakilan dari beberapa klub top Inggris, seperti , , Manchester United, Manchester City, dan , dikabarkan mengadakan pertemuan tertutup belum lama ini untuk membahas kemungkinan digelarnya liga khusus di antara para tim-tim top Benua Biru.
Kompetisi ini akan memungkinkan tim-tim hebat tersebut terus bersaing di level tertinggi terlepas dari performa mereka di liga domestik, dan sekaligus menutup kemungkinan keikusertaan tim yang tidak memiliki tradisi kuat seperti Leicester City.
Ranieri lantas mengatakan pada Goal International: Saya mengerti bahwa tim yang lebih besar ingin memastikan mereka mendapatkan semua uang dan tidak ingin absen satu tahun lagi di Liga Champions, namun inilah olahraga.
Jika, selama satu tahun, Anda tidak meraih ini dan Anda ingin melakukan sesuatu yang berbeda, saya kira ini tidak benar - itu berarti Anda takut, Anda tidak terlalu kuat.
Saya bisa mengerti mereka ingin melakukan sesuatu, namun jika hal aneh terjadi, maka jangan salahkan tim kecil, tim-tim besar yang justru membuat kesalahan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













