Rashford: Rotasi Buat Saya dan Martial Berkembang
Serafin Unus Pasi | 16 September 2017 20:50
Bola.net - - Penyerang Manchester United, Marcus Rashford mengungkapkan peran besar Jose Mourinho dalam karirnya. Rashford menilai Mourinho telah membuatnya dan rekannya Anthony Martial semakin berkembang dengan merotasi kedua pemain ini setiap pekan.
Memasuki musim 2017/2018 Jose Mourinho menerapkan kebijakan rotasi untuk Martial dan Rashford. Keduanya saling bergantian masuk di starting line up MU setiap pekan.
Sejauh ini kedua pemain muda MU itu tampil cukup apik. Rashford mengemas 3 gol dan Martial mengemas 2 gol untuk setan merah,
Rashford sendiri menilai kebijakan rotasi Mourinho itu memacu dirinya dan Martial untuk menjadi lebih baik lagi. Memang sulit ketika anda keluar masuk dalam starting line up, namun anda harus bisa menemukan hal positif mengenai itu dan saya pikir kami berhasil melakukan itu, buka Rashford kepada MUTV.
Saya pikir kompetisi antara kami adalah kompetisi yang positif karena kami semakin berkembang satu sama lain setiap hari. Kami berkembang di sesi latihan di mana kami saling mendorong satu sama lain untuk melakukan yang lebih baik.
Saya rasa manajer mengalami sedikit sakit kepala atas kondisi kami ini, namun saya rasa itu sakit kepala yang baik. tutup jebolan akademi MU tersebut.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










