Real Madrid Digosipkan Ingin Duetkan Mbappe dan Haaland, Barcelona: Mereka Sanggup Lakukan Itu
Serafin Unus Pasi | 18 September 2021 12:40
Bola.net - Direktur Barcelona, Eduard Romeu mengomentari rumor Real Madrid yang ingin mendatangkan Erling Haaland dan Kylian Mbappe sekaligus di musim depan. Romeu mengakui bahwa El Real sanggup membuat transfer itu.
Seperti yang sudah diketahui, Mbappe dan Haaland adalah dua penyerang muda terbaik di dunia saat ini. Kedua striker ini tampil ciamik di PSG dan Dortmund dalam beberapa tahun terakhir.
Pada musim panas ini Madrid sempat mencoba mendatangkan Mbappe dari PSG. Namun karena usaha mereka gagal, El Real akan mendatangkannya di tahun depan.
Sementara beredar kabar bahwa Mbappe bukan satu-satunya striker yang akan didatangkan Madrid. El Real juga dilaporkan ingin mendatangkan Erling Haaland dari Dortmund.
Bagaimana komentar Barcelona akan rumor itu? Simak selengkapnya di bawah ini.
Bisa Terjadi
Direktur Barcelona, Eduard Romeu mengomentari rumor duet Haaland-Mbappe di lini serang Madrid.
Ia menilai Real Madrid memiliki kemampuan finansial untuk merekrut dua penyerang muda terbaik itu.
"Saya rasa transfer itu mungkin terjadi, karena Real Madrid adalah klub hebat yang memiliki kekuatan dan juga potensi yang besar," ujar Romeu kepada Cadena Cope.
Faktor Perez
Menurut Romeu, Real Madrid bisa belanja seperti itu karena sosok Florentino Perez. Ia menilai Presiden Real Madrid itu pebisnis ulung sehingga mereka bisa membuat transfer-transfer hebat.
"Florentino Perez telah menangani klubnya dengan sangat baik. Kami perlu angat topi untuknya, karena secara bisnis tidak ada yang bisa meragukan dirinya,"
"Andai saja kami bisa lebih baik menangani tim ini, maka kami bisa berada di situasi yang sama dengan mereka," ujarnya.
Hemat
Real Madrid tidak perlu keluar uang terlalu banyak untuk merekrut Mbappe dan Haaland.
Uang sebesar 75 juta Euro dinilai cukup untuk mendatangkan dua penyearng muda berbakat tersebut.
(Cadena Cope)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST UPDATE
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
-
Lawan Arsenal, Inter Kebobolan Tiga Gol Terlalu Mudah
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:36
-
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:34

-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Malam Gemilang Vinicius Junior, Bungkam Siulan Bernabeu
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:17
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Bangkit dari Cemoohan Madridista, Kamu Luar Biasa Vini Jr!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:48
-
Selebrasi Unik Jude Bellingham: Gestur Minum di Bernabeu, Respons Kritik Fans?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:47
-
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


