Resmi, Calum Chambers Tinggalkan Arsenal untuk Aston Villa
Richard Andreas | 28 Januari 2022 03:45
Bola.net - Aston Villa akhirnya mengumumkan pembelian Calum Chambers dari Arsenal. Bek serbabisa itu direkrut dengan kontrak berdurasi tiga setengah tahun.
Bek 27 tahun ini dikenal dengan kemampuannya bermain sema baiknya di pos bek tengah dan bek kanan. Chambers lama tidak bermain di Arsenal, Villa melihat celah itu dan merekrutnya.
Chambers adalah jebolan akademi Southampton sebelum akhirnya pindah ke Arsenal pada tahun 2014. Dia juga pernah menjalani masa peminjaman di Middlesbrough dan Fulham.
Selama berkostum Arsenal, Chambers sudah mencapai 122 penampilan di semua kompetisi. Dia mengoleksi trofi Community Shield dan FA Cup.
Ambisi Villa
Kedatangan Chambers semakin menunjukkkan ambisi besar Villa musim ini. Sejak dilatih Steven Gerrard, Villa terus merekrut pemain-pemain berkelas.
Chambers bakal menyusul beberapa pemain yang sudah terlebih dahulu bergabung seperti Philippe Coutinho, Lucas Digne, dan Robin Olsen. Skuad idaman Gerrard mulai terbentuk.
Kata Chambers: "Ini klub masif dan saat ini mereka sedang berada di momen hebat. Sangat menarik bermain di tempat ini, semua orang bisa melihatnya dari luar."
Meski begitu, Chambers masih harus membuktikan diri layak bermain. Dia sudah lama tidak turun ke lapangan, kini Villa akan memberinya kesempatan.
Sumber: Aston Villa, Arsenal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





