Resmi, Pogba Kembali ke Pangkuan Manchester United
Editor Bolanet | 9 Agustus 2016 06:49
Hal tersebut dikonfirmasi langsung oleh klub Setan Merah lewat pernyataan yang mereka keluarkan di laman resmi.
Tidak disebutkan berapa mahar yang dibayarkan oleh United untuk menebus pemain berusia 23 tahun dari Bianconeri, namun kabar yang belakangan beredar di Inggris mengatakan bahwa sang gelandang akan memecahkan rekor transfer termahal dunia - melewati rekor Gareth Bale ketika dibeli Real Madrid dari Tottenham.
Pogba sendiri bukan sosok yang asing dengan United. Ia sempat membela tim Setan Merah di era Sir Alex Ferguson. Namun manajer Skotlandia lantas memutuskan untuk melepasnya ke Juventus di 2012, lantaran sang gelandang dianggap tak masuk dalam rencana utamanya.
Di Italia, Pogba berkembang menjadi salah satu gelandang muda terbaik dunia dan sempat membawa Juventus menembus final Liga Champions, meski akhirnya kalah di tangan Barcelona. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









