Robson: Tak Ada Klub Sehebat United, Rooney!
Editor Bolanet | 9 Juli 2013 10:53
Meski manajer Setan Merah, David Moyes sudah berulang kali menegaskan jika Rooney tak dijual, sang pemain justru belum menyuarakan hal senada. Dan dengan masa depannya masih belum bisa dipastikan, Rooney mendapat petuah penting dari Robson.
Terkadang ketika Anda menjadi pesepakbola hebat, Anda melihat sekeliling dan bertanya-tanya apakah rumput lebih hijau di tempat lain ketimbang di tempat Anda berada. Namun sekali klub ini dan pendukungnya merangkul Anda, maka itu sulit dilampaui, bahkan hanya untuk disamai, tutur Robson.
Paham striker 27 tahun itu digoda klub lain macam , dan , Robson berharap Rooney mengenang ikatan sembilan musimnya bersama United demi tetap bertahan. Wayne punya segala yang mungkin dia mau di klub ini dan sebagai suporter, saya ingin pemain terbaik merumput di sini, pungkasnya. [initial]
Baca Juga: (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06









