Rodgers: Liverpool Butuh 23 Poin Agar Masuk UCL
Editor Bolanet | 16 Maret 2015 22:36
Liverpool saat ini berada di peringkat 5 klasemen sementara EPL dengan koleksi poin sebanyak 51 angka. Mereka terpaut lima poin dari Manchester United yang ada di posisi empat klasemen.
Liverpool masih memiliki sisa 10 laga untuk dimainkan di sisa musim ini, termasuk saat melawan Swansea City, Selasa (17/03) dini hari nanti. Rodgers pun mengatakan, The Reds wajib memenangkan sekitar delapan di antara 10 laga tersebut agar bisa menggenggam tiket ke Liga Champions musim depan.
Kami memiliki 30 poin untuk diraih di akhir musim ini. Jadi, saya menghitung kami butuh sekitar 23 poin lagi, ujar Rodgers seperti dilansir Daily Mail.
Kami sudah memenangkan sembilan dari 11 laga di bulan Januari dan Februari. Laga-laga itu sungguh menakjubkan. Namun sekarang kami wajib fokus ke dalam 10 laga terakhir ini. Semua laga itu sangat berpengaruh. Kami harus bermain secara agresif dan sekarang kami bisa sukses di 10 laga terakhir itu. Saya tahu para pemain sudah fokus pada hal tersebut, seru Rodgers. [initial]
Baca Juga:
- 'Lawan Liverpool, United Harus Main Seperti Lawan Spurs'
- Allen: Liverpool Bakal Semakin Perkasa
- Rodgers Tak Akan Mainkan Gerrard Lawan Swansea
- 'Man United Akan Kalahkan Liverpool Dalam Perburuan Empat Besar'
- Liverpool Terdepan Dalam Perburuan Depay
- Carragher Lempar Pujian Sekaligus Sindiran Pada Mourinho
- Rodgers: Liverpool Kini Sudah Fresh Lagi
- Sturridge Tak Peduli Kalah Bersaing Dengan Kane
- Tolak Liverpool, Danny Ings Lebih Pilih Man United?
- Sturridge: Gerrard Adalah Legenda Hidup
- Data dan Fakta Premier League: Swansea vs Liverpool
- Preview & Prediksi Premier League: Swansea vs Liverpool
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








