Rodgers Yakin Selesaikan Masalah Suarez Dengan Damai
Editor Bolanet | 13 Agustus 2013 02:30
Rodgers menegaskan bahwa ia tidak akan melunakkan sikapnya kepada Suarez sampai klub bisa dijamin komitmen penuh. Tetapi hal tersebut bukan berarti bahwa hubungan itu tidak bisa diperbaiki.
Ini adalah sesuatu yang harus kami lakukan. Segalanya bisa kami perbaiki, kata Rodgers di situs resmi klub.
Jika kami harus duduk dan menunggu, maka itu bisa terjadi. Tapi ini adalah klub yang memiliki nilai-nilai yang sangat besar, dan kami berharap bahwa situasi dapat diselesaikan secara damai, dan saya yakin itu akan terjadi, pungkasnya. [initial]
Rodgers Ancam Suarez Agar Minta Maaf
Tolak Minta Maaf, Suarez Siap Keluar Paksa
Cavani Kecam Cara Liverpool Perlakukan Suarez
'Suarez Terlalu Sempurna Bagi Liverpool Maupun Arsenal' (tri/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04