Roenald Koeman Tertarik Latih Swansea
Editor Bolanet | 14 Maret 2014 00:21
Setelah ditinggalkan Michael Laudrup, The Swans kini ditangani oleh Garry Monk. Sedangkan status Monk di Liberty Stadium hanya sebatas caretaker atau pelatih sementara.
Manajemen Swansea memang sedang mencari manajer baru pada musim depan. Koeman yang akan meninggalkan di akhir musim ini bisa saja menjadi target mereka.
Apabila dia mendapat kesempatan menjadi manajer baru di Swansea maka dia sangat bersedia. Salah satu impiannya bekerja di Premier League, ujar Albers kepada Radio Wales Sport.
Swansea adalah klub yang fantastis dan klub yang punya banyak potensi di lapangan. Dia bisa meraih sukses di sana. Apabila melihat semua pemain fantastis di Swansea mungkin dia bisa menemukan sentuhan yang bisa membawa Swansea ke level yang lebih tinggi, pungkasnya. (cc/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 1 November 2025
Liga Inggris 1 November 2025, 09:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 1 November 2025, 08:35
LATEST UPDATE
-
Daftar Lengkap Pembalap Formula 1 2026
Otomotif 1 November 2025, 23:15
-
Daftar Lengkap Pembalap MotoGP 2026
Otomotif 1 November 2025, 23:03
-
Live Streaming Napoli vs Como - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 1 November 2025, 23:00
-
Vita Solo dan Yuso Yogyakarta Pastikan Tiket ke Babak Final Putri Livoli Divisi 1 2025
Voli 1 November 2025, 22:47
-
PSSI Diminta Jangan Lama-Lama Mencari Pelatih Baru Timnas Indonesia
Bola Indonesia 1 November 2025, 21:34
-
Live Streaming Burnley vs Arsenal - Link Nonton Premier League/Liga Inggris di Vidio
Liga Inggris 1 November 2025, 21:01
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36











