Romelu Lukaku Brace: Lukamu, Kelas Dunia, Ngeri, Gak Mau Kalah dengan Sebelah
Asad Arifin | 12 September 2021 01:38
Bola.net - Romelu Lukaku tampil sangat bagus saat Chelsea berjumpa Aston Villa pada laga pekan ke-4 Premier League 2021/2022. Pada duel Sabtu (11/9/2021) malam WIB itu, Chelsea menang dengan skor 3-0 dari Villa.
Gol pembuka dan penutup Chelsea dicetak oleh Lukaku, masing-masing pada menit 15 dan 90+3. Di antara gol tersebut, ada gol Mateo Kovacic. Gelandang asal Kroasia itu juga membuat satu assist pada laga ini.
Lukaku memberi pertunjukan yang indah bagi fans Chelsea. Dia mencetak gol pertamanya di Stamford Bridge. Lukaku mendapat banyak pujian dari fans The Blues. Simak sebagian pujian itu di bawah ini ya Bolaneters.
Kelas dunia
Senggol Ronaldo
Jangan lupa Mendy dan Kova
Lukaku = Ronaldo
Lukamu
Kapten juga keren
Gol pertama
Unreal
2 kali
Mantan siapa?
Kamu bagaimana?
Awal musim yang indah
Jangan lupa Werner
Senggol sebelah dulu
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Rekor Baru Cristiano Ronaldo: Pencetak Dwigol Paling Tua di Premier League Sejak 2010!
- Man of the Match Leicester City vs Manchester City: Bernardo Silva
- Statistik Cristiano Ronaldo di Laga Melawan Newcastle: Monster Kotak Penalti!
- Man of the Match Arsenal vs Norwich City: Pierre-Emerick Aubameyang
- Ronaldo Datang, Gol Langsung Dua: Siuuu..., GOAT, Masih Berbahaya, Parah!
- Hasil, Klasemen, dan Top Skor Premier League Usai Manchester United Kalahkan Newcastle
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







