Ronald Araujo Sanjung Habis Pemain Muda Manchester United Ini
Serafin Unus Pasi | 21 September 2022 21:37
Bola.net - Sebuah sanjungan diberikan Ronald Araujo kepada Facundo Pellistri. Ia menilai sang winger muda menunjukkan performa yang impresif di Timnas Uruguay meski baru sembuh cedera.
Seperti yang sudah diketahui, saat ini FIFA menggelar jeda internasional. Seluruh Timnas di Dunia memanfaatkan periode ini untuk menggelar uji coba dan kompetisi resmi, termasuk Uruguay.
Diego Alonso memanggil total 26 pemain di jeda internasional ini. La Celeste akan menggelar dua laga uji coba melawan Iran dan Kanada di jeda kali ini.
Ketika ditanya siapa pemain yang membuatnya terkesan di sesi latihan timnas Uruguya, begini jawaban Ronald Araujo. "Saya rasa Facundo Pellistri adalah pemain yang paling membuat saya terkejut," ujar Araujo kepada El Pais Uruguay.
Baca komentar lengkap bek Barcelona itu di bawah ini.
Performa Ciamik
Araujo mengaku terkesan dengan Pellistri. Karena ia menilai sang winger tampil impresif di timnas Uruguay baru-baru ini.
Padahal ia tahu bahwa sang winger baru saja sembuh dari cedera. Jadi sang bek kagum atas penampilan kompariotnya itu.
"Dia membuat saya terkejut, karena ia memberikan permainan yang spektakuler untuk tim nasional. Padahal kita semua tahu bahwa ia sudah lama tidak bermain karena cedera," lanjut Araujo.
Merasa Klop
Lebih lanjut, Araujo mengaku nyaman bermain dengan Pellistri. Ia menyebut bahwa ia berhasil memiliki chemistry yang apik dengan sang winger.
Jadi ia senang Pellistri sudah pulih dari cedera dan bisa memperkuat Timnas Uruguay.
"Kami saling memahami satu sama lain dengan sangat baik. Kami mampu bekerja sama dengan baik di sisi kanan jadi ia benar-benar membuat saya terkesan," imbuh sang bek.
Jadi Kabar Baik
Manchester United sendiri dilaporkan senang melihat Pellistri sudah pulih dari cedera.
Erik Ten Hag membutuhkan jasa sang winger. Karena mulai Oktober nanti Setan Merah akan melakoni jadwal yang sangat panjang.
Klasemen Premier League
(El Pais Uruguay)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xabi Alonso Ungkap Peluang Manchester United Gaet Endrick di Januari
Liga Spanyol 21 Oktober 2025, 22:43 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04 -
Apakah Arne Slot Akan Dipecat Liverpool?
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 21:25
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Ajax Amsterdam - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:06 -
Link Live Streaming Real Madrid vs Juventus - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:05 -
Link Live Streaming Atalanta vs Slavia Praha - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:03 -
Link Live Streaming AS Monaco vs Tottenham - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 23 Oktober 2025, 01:01 -
Persib Bandung vs Selangor FC: Jadwal, Jam Kick-off, Siaran TV, dan Link Streaming
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 23:27 -
Prediksi Nottingham Forest vs Porto 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 23:10 -
Dean Huijsen Beri Sinyal Comeback di El Clasico Kontra Barcelona
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 23:08 -
Jadwal Persib vs Selangor: Maung Bandung Siap Amankan Poin Penuh di Kandang
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 22:58 -
Hasil AFC Champions League Two: Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tetap Perkasa di India
Asia 22 Oktober 2025, 22:57 -
Link Live Streaming Galatasaray vs Bodo/Glimt - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:47
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04