Rooney Bangga Dapat Kesempatan Pecahkan Rekor Inggris
Editor Bolanet | 31 Agustus 2016 07:25
Andai Rooney bermain melawan Slovakia pada laga akhir pekan ini, ia akan tercatat sudah 116 kali membela Inggris, dan melewati rekor David Beckham, serta hanya kalah dari kiper Peter Shilton.
Itu akan menjadi momen yang membanggakan, dan tiap kali saya bermain bersama Inggris, saya merasa bangga dan terhormat. Melakukannya lebih dari pemain non-kiper lainnya akan hebat, namun saya hanya ingin coba menang, dan akan melakukannya dalam dua tahun mendatang, tutur Rooney pada FFT.
Menjadi kapten amat penting, namun jika tidak pun, saya siap membela tim dan saya akan terus melakukan semua dengan cara yang sama. Sebuah kehormatan besar untuk menjadi kapten negara anda dan saya berterima kasih atas kesempatan yang diberikan Sam.
Laga melawan Slovakia akan dihelat dalam rangka Kualifikasi Piala Dunia zona Eropa. [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







