Rooney: Inggris Kecewa dengan Sikap Wales
Editor Bolanet | 31 Agustus 2016 12:18
Para pemain Wales, termasuk bintang Arsenal, Aaron Ramsey, dan Tottenham, Ben Davies, terlihat gembira usai Inggris dipastikan tersingkir dari babak 16 besar Euro di tangan Islandia.
Video yang menunjukkan kejadian tersebut lantas beredar di media sosial dan meski Rooney mengatakan bahwa tim secara umum tidak terganggu dengan hal tersebut, ia mengakui mungkin sebagian pemain Arsenal dan Spurs akan kecewa dengan Wales.
Kami tidak terguncang, saya kira demikian, namun kami sedikit kecewa, karena ada beberapa pemain Inggris berteman dengan pemain Wales di klub mereka, tutur Rooney pada MEN.
Secara pribadi saya tidak kecewa, saya juga tidak ambil pusing. Saya katakan sebelum Euro dan selama turnamen, bahwa saya tidak ambil pusing dengan apa yang dilakukan Wales atau Irlandia. Jika mereka memang bermain bagus, itu hebat. Jika tidak, saya tidak peduli. Namun ada beberapa pemain yang melompat gembira ketika rekan satu klubnya gagal, itu mengecewakan. [initial]
(men/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






