Rooney Promosikan Diri Jadi Kapten United
Editor Bolanet | 13 Maret 2014 15:09
Dengan bakal perginya kapten saat ini, Nemanja Vidic di akhir musim, bursa calon penggantinya pun memanas. Namun banyak pihak menjagokan penyerang Inggris berusia 28 tahun itu sebagai kandidat paling kuat. Dan Rooney pun mengirim sinyal jika dirinya kompeten untuk jabatan itu.
Saya sudah beberapa kali melakukannya dan jika manajer ingin saya jadi kapten, saya tak masalah. Saya akan menerimanya dengan sangat senang. Meski demikian, semuanya tergantung manajer siapa yang dirasanya tepat memimpin tim. Saya yakin ia akan memutuskan itu saat waktunya tiba, tuturnya pada Inside United.
Rooney sendiri merasa dia punya kapasitas memimpin tim, tanpa ban kapten atau tidak. Saya selalu merasa jika saya cukup vokal di lapangan. Saya mencoba membantu pemain lain jika saya mampu. Saya rasa itulah yang terpenting, jujur dan mengungkapkan apa yang Anda rasa, pungkasnya.
Sudah pantaskah Rooney menyandang ban kapten United? Share berita dengan benar pada rekan dan kolega, sembari sisipkan komentar cerdas Anda. [initial]
Kabar dari Inggris Selaju Kick and Rush!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagal Gaet Marc Guehi, Liverpool Alihkan Target ke Bek Cepat Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 02:00
-
Selamanya Setan Merah! Casemiro Ucap Salam Perpisahan untuk Man United
Liga Inggris 23 Januari 2026, 01:05
-
Tchau! Manchester United Resmi Umumkan Casemiro Akan Hengkang dari Old Trafford
Liga Inggris 23 Januari 2026, 00:38
-
Rapor Awal Liam Rosenior di Chelsea: 3 Kemenangan dari 4 Laga, Cetak 10 Gol
Liga Champions 22 Januari 2026, 17:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Pisa 24 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 08:00
-
Kebiasaan Nyentrik Hugo Ekitike: Hobi Gonta-ganti Gaya Rambut di Liverpool
Liga Champions 23 Januari 2026, 04:59
-
Juventus Memang Sempat Kesulitan Menghadapi Benfica
Liga Champions 23 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






