Saat Ini, Empat Besar Dinilai Terlalu Jauh untuk Arsenal
Richard Andreas | 25 September 2018 14:00
- Mantan pemain Arsenal, Charlie Nicholas menilai The Gunners saat ini belum mencapai potensi terbaiknya di bawah pelatih anyar, Unai Emery. Dia menyebut permainan Arsenal masih memiliki terlalu banyak celah dan harus terus dikembangkan jika ingin bersaing.
Arsenal memulai Premier League 2018/19 ini dengan buruk. Tim berjuluk Meriam London itu takluk di dua laga awal musim ini kontra Manchester City dan Chelsea. Setelahnya Arsenal terus meningkatkan permainan dan meraih lima kemenangan beruntun.
Meski demikian, permainan Arsenal masih belum membaik. Kemenangan atas Everton (2-0) akhir pekan lalu adalah clean sheet pertama yang berhasil diraih Arsenal. Koordinasi pertahanan yang lemah sering jadi masalah skuat Arsenal saat ini.
Penyebabnya tak lain adalah gaya bermain anyar yang belum diserap sepenuhnya oleh skuat Arsenal. Baca penjelasan Nicholas selengkapnya di bawah ini:
Tak Cukup Bagus
Menurut Nicholas, permasalahan Arsenal tampak jelas secara defensif. Memang penyerangan Arsenal cukup baik, Pierre-Emerick Aubameyang dan Alexandre Lacazette terbukti rajin mencetak gol. Namun Nicholas tetap sangsi dengan permainan Arsenal sejauh ini.
"Saya pikir mereka (Arsenal) tak cukup bagus karena secara defensif jawaban sejujurnya adalah tidak (empat besar), namun mereka terus berkembang," buka Nicholas di Sky Sports.
"Namun kabar baiknya bagi saya adalah - apa yang saya katakan sejak hari pertama - Pierre-Emerick Aubameyang dan Alexandre Lacazette bisa bermain di tim yang sama karena Aubameyang bukan pemain murni nomor sembilan."
"Oleh sebab itu formasi itu bekerja lebih baik dan mereka mulai mencetak beberapa gol," lanjutnya.
Masalah Defensif

Lebih lanjut, Nicholas yakin jika masalah pertahanan Arsenal tak diperbaiki, empat besar terkesan mustahil. Meski demikian jika Arsenal mampu mempertahankan perkembangan apik sejauh ini, maka kemungkinan mereka mampu menyalip MU dan Tottenham.
"Sampai Arsenal mampu memperbaiki masalah defensif ini - dan mari jujur saja bahwa di akhir pekan lalu Petr Cech jadi man of the match, yang menjelaskan pada anda semuanya - saat ini saya tidak yakin mereka menembus empat besar."
"Jika perkembangan ini terus dilakukan, saya juga tak melihat Chelsea atau MU jauh lebih baik, saya sedikit lebih berani berharap daripada situasi di awal musim," tandasnya.
Berita Video
Siapa saja bek kanan terbaik Premier League di musim ini?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
LATEST UPDATE
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Tottenham vs Dortmund: Catatan 23 Laga Kandang Eropa Tanpa Kalah Jadi Modal Spurs
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:36
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




