Saingi Barca, City Siapkan Tawaran Fantastis Untuk Wonderkid Ajax Ini
Serafin Unus Pasi | 8 Mei 2018 11:56
Bola.net - - Usaha Barcelona untuk merekrut Matthijs de Ligt di musim panas nanti dipastikan tidak akan berjalan mulus. Juara EPL, Manchester City dikabarkan juga akan serius memburu bek Ajax Amsterdam itu dim usim panas nanti.
De Ligt sendiri memang menjadi sensasi baru di Eredivisie musim ini. Di usianya yang masih 18 tahun, ia sudah total 33 kali menjadi starter di jantung pertahanan Ajax.
Performa apik De Ligt ini kabarnya menarik perhatian Barcelona. Juara La Liga ini dikabarkan ingin sang bek muda menjadi tambahan amunisi lini pertahanan mereka musim depan.
Namun dilansir dari Mirror, usaha El Blaugrana untuk merekrut De Ligt tidak akan berjalan mulus. Pasalnya Manchester City akan benar-benar serius memburu De Ligt di musim panas nanti.
Laporan tersebut menyebutkan Pep Guardiola ingin menjadikan De Ligt sebagai suksesor Vincent Kompany. Kapten Manchester City itu memang tengah mengalami penurunan performa karena faktor usia dan cedera, sehingga mereka butuh penerus yang sepadan untuk sang kapten.
Laporan tersebut menyebutkan bahwa City akan mengeluarkan uang besar untuk De Ligt. Tidak tanggung-tanggung, mereka akan menawar uang sebesar 50 juta pounds agar Ajax bersedia melepas sang pemain.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Habis Dihajar MU, Terbitlah Bodo/Glimt: Apa Kata Pep Guardiola?
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:19
-
Manchester City Kalah Lagi, Erling Haaland: Maaf, Ini karena Salah Saya!
Liga Champions 21 Januari 2026, 10:05
-
Manchester City Tersungkur di Norwegia: Bodo/Glimt Bongkar Masalah Besar Guardiola
Liga Champions 21 Januari 2026, 09:15
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







