Saingi MU, Munchen Juga Buru Bonucci
Serafin Unus Pasi | 17 Mei 2018 13:27
Bola.net - - Rencana Manchester United untuk mendatangkan Leonardo Bonucci di musim panas ini mendapat tantangan dari Jerman. Juara Bundesliga, Bayern Munchen dikabarkan juga turut meminati bek AC Milan tersebut.
Bonucci sendiri sejatinya baru bergabung dengan AC Milan pada musim panas tahun lalu. Ia bergabung dari Juventus dan menjadi pemain kunci di jantung pertahanan Rossonerri musim ini.
Namun AC Milan sudah dipastikan gagal bermain di Liga Champions musim depan. Kegagalan ini membuat Bonucci kecewa dan berencana untuk mencari klub baru di musim panas nanti.
Jose Mourinho dikabarkan berniat untuk membawa bek tangguh itu ke Old Trafford. Namun dilansir The Sun, Bayern Munchen akan mencoba untuk menggagalkan rencana tersebut.
Permainan Bonucci disebut membuat pelatih baru DIe Rotten, Niko Kovac terkesan. Untuk itu ia meminta manajemen Bayern mengejarnya di musim panas nanti.
Milan sendiri memang terancam harus menjual Bonucci. Pasalnya mereka terkena aturan Financial Fair Play, sehingga mereka harus menjual sejumlah pemain bintangnya untuk menyeimbangkan neraca keuangan mereka.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








