Samuel Umtiti Yang Belum Bisa Move On Dari Piala Dunia 2018
Serafin Unus Pasi | 28 Agustus 2018 13:00
- Bek Barcelona, Samuel Umtiti mengaku masih belum bisa melupakan kesuksesannya bersama Timnas Prancis di musim panas ini. Umtiti mengaku masih sulit melupakan trofi Piala Dunia 2018 yang berhasil mereka raih.
Umtiti sendiri menjadi salah satu dari 23 pemain yang dibawa Didier Deschamps ke Rusia. Ia dipercaya untuk mengawal pertahanan Les Bleus bersama Raphael Varane.
Timnas Prancis sendiri berhasil melaju hingga final Piala Dunia 2018. Di partai final mereka berhasil menumbangkan tim kuda hitam Kroasia dengan skor 3-1.
Umtiti sendiri mengaku sangat senang dengan kemenangan tersebut dan ia masih sulit melupakan euforia yang ada. Saya memikirkan Piala Dunia setiap hari, buka Umtiti kepada Canal+.
Silahkan scroll berita ke bawah ini untuk mengetahui perasaan Umtiti.
Belum Move On

Umtiti menyebut bahwa sensasi kemenangan di Piala Dunia itu masih terasa hingga saat ini.
Ketika saya mengangkat telepon, saya memasang foto juara itu di handphone saya.
Memang benar saya masih terngiang-ngiang mengenai Piala Dunia. Saya bahkan sering berbicara dengan keluarga saya atau rekan setim saya yang sama-sama merasakan situasi tersebut.
Masa Depan Cerah

Umtiti sendiri optimis bahwa trofi Piala Dunia kemarin bukan trofi terakhir yang akan diraih Les Bleus untuk beberapa tahun ke depan.
Kami memiliki skaut yang sangat bagus. Sejujurnya saya ingin menghabiskan dua bulan lagi bersama mereka, karena mereka sangat menyenangkan namun kami juga bisa serius di saat yang dibutuhkan.
Segalanya berjalan dengan baik bersama kami dan kami sangat senang bisa memenangkan Piala Dunia. Namun masih ada banyak trofi menanti sehingga kami harus tetap fokus dan tetap menjadi diri kami sendiri. tandasnya.
Persiapan Euro

Timnas Prancis saat ini tengah mempersiapkan diri untuk mengikuti kualifikasi Euro 2020 yang akan segera dimulai. (c+/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Ruben Neves Tertarik Gabung Real Madrid, tapi Florentino Perez Menolak
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:39
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





