Sanchez: Saya Amat Mengagumi Ronaldo
Rero Rivaldi | 15 Februari 2017 13:40
Bola.net - - Alexis Sanchez mengungkap nama pesepakbola yang paling ia kagumi semasa kecil.
Striker itu menunjukkan performa apik sejak ia dimainkan sebagai penyerang tengah di musim kompetisi kali ini.
Dan tidak mengejutkan jika eks Barcelona lantas mengagumi legenda Brasil, Ronaldo.
Ketika saya masih berusia 10 tahun, pesepakbola yang benar-benar saya sukai adalah Ronaldo, tutur Sanchez di laman YouTube resmi Arsenal.
Yang dari Brasil tentu saja, dikenal dengan julukan Fenomena.
Sanchez sendiri memang masih terpisah jauh untuk menyamai catatan prestasi sang idola, namun ia memainkan peran vital di timnya musim ini.
Sejak dimainkan sebagai striker utama oleh Arsene Wenger, pemain Chile sudah mencetak tak kurang dari 32 gol di semua level kompetisi.
Dan ia akan berharap bisa menambah catatan tersebut besok, ketika Arsenal menghadapi Bayern Munchen di Liga Champions di Allianz Arena.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










