Satu Syarat Bagi David Luiz untuk Bertahan di Arsenal
Serafin Unus Pasi | 6 April 2021 16:50
Bola.net - Sebuah informasi beredar mengenai masa depan David Luiz. Pihak Arsenal dilaporkan membuka kesempatan bagi sang bek untuk memperpanjang kontraknya di London Utara.
Luiz resmi menjadi bagian dari Arsenal pada tahun 2019 silam. Sejak saat itu ia kerap bermain sebagai starter di jantung pertahanan The Gunners.
Kontrak Luiz di Arsenal akan berakhir di musim panas nanti. Sejauh ini Luiz sudah terbuka ingin memperpanjang kontraknya di Emirates Stadium.
The Sun mengklaim Arsenal siap memperpanjang kontrak Luiz. Namun mereka meminta sang bek untuk berkorban.
Simak situasi perpanjangan kontrak Luiz di bawah ini.
Potong Gaji
Pengorbanan yang diminta manajemen Arsenal dari Luiz adalah sang bek harus potong gaji.
Saat ini Luiz mendapatkan gaji yang cukup besar di Arsenal. Ia digaji 120 ribu pounds per pekan di Arsenal.
Manajemen Arsenal sudah tidak sanggup membayar sang bek semahal itu sehingga mereka meminta Luiz untuk menurunkan tuntutan gajinya.
Segera Ambil Keputusan
Namun laporan itu juga mengklaim bahwa Arsenal belum sepenuhnya yakin akan mempertahankan Luiz.
Hal ini dikarenakan Arsenal berpotensi mengalami kesulitan finansial yang besar. Karena mereka saat ini masih sangat jauh dari zona Eropa.
Jadi jika mereka gagal lolos ke kompetisi Eropa, maka Luiz kemungkinan tidak akan diperpanjang kontraknya.
Opsi Lain
Menurut laporan lain yang beredar, Arsenal memberikan opsi lain bagi Luiz.
Sang bek kabarnya mendapatkan tawaran untuk menjadi bagian dari staff pelatih Arsenal di musim depan.
(The Sun)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
LATEST UPDATE
-
Bodo/Glimt vs Man City: Panggung sang Predator Gol di Tanah Kelahirannya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:00
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







