Savage: Mkhitaryan Lebih Baik Dari Kevin De Bruyne
Afdholud Dzikry | 27 Desember 2016 14:25
Bola.net - - Mantan gelandang Leicester City, Robbie Savage menganggap Manchester United, Henrikh Mkhitaryan lebih baik daripada gelandang Manchester City, Kevin De Bruyne.
Mkhitaryan kembali bermain awal pekan ini setelah di dua pertandingan sebelumnya absen karena cedera. Masuk sebagai pemain pengganti, gelandang Armenia tersebut mencetak gol kalajengking yang sangat indah dalam kemenangan 3-1 atas Sunderland.
Savage pun memberikan pujian kepada mantan gelandang Borussia Dortmund tersebut. Bahkan menurutnya, Mkhitaryan lebih baik dari De Bruyne.
Saya setuju dengan anda, saya banyak menonton pertandingan Bundesliga dan dia brilian, ujar Savage saat ditanya apakah Mkhitaryan lebih baik dari De Bruyne.
Saya akan memilih Mkhitaryan lebih dari De Bruyne. Keduanya fantastis, tapi saya lebih suka Mkhitaryan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal: Catatan Historis Nerazzurri Berada dalam Ancaman
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:47
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Begini Kesiapan Persib Jelang Lawan PSBS Biak pada Pekan ke-18
Bola Indonesia 21 Januari 2026, 19:37
-
Bicara Hati ke Hati, Cara Intim Duo Yamaha Bangun Chemistry Jelang MotoGP 2026
Otomotif 21 Januari 2026, 18:54
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06














