Sayang Sekali! Chelsea Sudah Lewatkan Kesempatan Rekrut Cristiano Ronaldo
Aga Deta | 6 Agustus 2024 18:05
Bola.net - Mantan bek Chelsea William Gallas meyakini kalau The Blues sudah melewatkan kesempatan untuk merekrut Cristiano Ronaldo beberapa tahun lalu.
Ronaldo kembali ke Inggris pada musim panas 2021. Bintang asal Portugal itu balik ke Manchester United setelah tiga musim berseragam Juventus.
Namun, kiprah Ronaldo pada periode keduanya di Old Trafford cukup singkat. Ronaldo kemudian bergabung dengan klub Arab Saudi Al-Nassr pada Januari 2023.
Ronaldo mampu menarik perhatian bersama Al Nassr. Pemain berusia 39 tahun itu berhasil mencetak 44 gol dan 13 assist dari 45 penampilan pada musim lalu.
Lewatkan Kesempatan Boyong Ronaldo

Sebelum pindah ke Al Nassr, Ronaldo sempat tidak punya klub selama beberapa bulan setelah memutus kontraknya dengan Manchester United.
Gallas mengklaim itu adalah waktu yang tepat untuk merekrut Ronaldo. Akan tetapi, Chelsea melewatkan kesempatan tersebut.
"Chelsea memiliki peluang besar untuk merekrut Cristiano Ronaldo, tetapi mereka melewatkannya," kata Gallas kepada Genting Casino.
"Dua tahun lalu, itu akan menjadi peluang besar bagi klub, tetapi sekarang dia berusia 39 tahun dan intensitas Premier League akan terlalu berat baginya."
Sumber: Genting Casino
Klasemen Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





