'Sebagai Kapten, Rooney Tak Melakukan Apapun Untuk United'
Editor Bolanet | 3 September 2014 17:45
Seperti diketahui, Rooney ditunjuk sebagai kapten Manchester United dibawah era Louis van Gaal setelah Nemanja Vidic hengkang musim panas ini.
Namun diungkapkan Parker, dengan jabatannya sebagai kapten tim, Rooney belum menunjukkan apa yang seharusnya dilakukan oleh seorang kapten yang juga striker.
Wayne Rooney tampil buruk. Di Burnley akhir pekan lalu, seharusnya sebagai kapten tim, saya justru melihat seorang pemain yang tertarik pada dirinya sendiri, tak melakukan apa pun untuk mencoba mengangkat permainan tim atau menginspirasi rekan setimnya, ujarnya.
Satu-satunya hal yang bisa menjelaskan tentang kinerjanya adalah bahwa dia mengumpulkan 300ribu pound sepekan untuk bermain buruk. Setelah Van Persie kembali fit, Rooney harus menjadi pemain yang dicadangkan dari striker utama United, tandasnya. (tsr/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Juventus vs Benfica 22 Januari 2026, Streaming UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:59
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06













