Sebelum Join MU, Van Persie Sempat Minta Izin Juve
Editor Bolanet | 24 April 2013 15:05
RvP sempat mencapai kata sepakat dengan Bianconeri secara personal, sayangnya kala itu Arsenal belum mau menurunkan harga si pemain dari angka 25 juta poundsterling.
Kemudian di menit-menit akhir Manchester United datang dan menawar Van Persie dengan bandrol 24 juta pounds, yang akhirnya disetujui kubu The Gunners.
Van Persie yang telah mencapai deal untuk term personal pun merasa tak enak pada Si Kekasih Italia, akhirnya ia melakukan kontak dan menjelaskan kondisinya, ia pun meminta izin kepada Juve sebelum benar-benar meneken kontrak dengan MU.
Seperti yang dilansir oleh Sky Sport Italia, penyerang Belanda itu tak ingin ia dianggap menolak pinangan Juve, namun klubnya lebih memilih menjual ke MU yang bisa memuaskan dari segi harga beli.
Ending-nya kita semua akhirnya paham, RVP hijrah ke United mengenakan jersey nomor punggung 20 dan mencetak hat-trick hari kemarin ke gawang Aston Villa guna memastikan mahkota Liga yang ke-20 bagi Setan Merah. (sky/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
-
Usai Hancurkan Inter Milan, Arsenal Langsung Kirim Teror ke Manchester United
Liga Inggris 21 Januari 2026, 09:15
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








